Minggu, 15 Juli 2012

AKREDITASI DI PUSARAN PERTARUHAN REPUTASI MTs Hidayatul Mubtadiin Tasikmadu


AKREDITASI DI PUSARAN PERTARUHAN REPUTASI
MTs Hidayatul Mubtadiin Tasikmadu

Alhamdulillah, hari ini tanggal 17 s/d 21 Juli MTs kita di datangi tiem Asesor dari Badan Akreditasi Propinsi Jawa Timur, yaitu Bpk. Martinus Pribadi, M.Pd dan Bpk.Drs. H. Moh. Syafi’i  selaku tim visitasi akreditasi, walaupun ditengah kompetisi pendidikan yang semakin tinggi, seperti telah berdirinya SMPN 26 Tasikmadu yang membuka kelas baru sebanyak 6 kelas SMPN Kabupaten di Losawi yang membuka 4 kelas baru, akan tetapi MTs kita masih dipercaya masyarakat, hingga hari ini siswa baru kita sudah masuk seratus dari siswa baru. Dan hari ini kita dengan persiapan yang baik bisa memulai pelaksanaan akreditasi semoga kita bisa mempertahan status yang telah dicapai pada 5 tahun yang lalu dengan nilai A. .ini semata mata karena pertolongan dan kekuasaan Alloh Swt..(Sepenggal sambutan Kepala MTs Drs. M.Sairozi pada opening ceremony akreditasi.
 






Pembukaan:

Ceremonial Akreditasi MTs HM

Para Team Visitasi di dampingi Kama MTs HM


Sambutan atas nama Team Asesor:
Bpk. Drs.Martinus Pribadi,M.Pd
Bpk. Drs.H. M. Syafi"i.





 Para Team Akreditasi MTs Hid. Mubtadiin, siap memepresentasikan 10 standar Akreditasi



Tidak terlihat tegang, santai..tapi pasti



Mempersiapkan diri untuk presentasi akreditasi



Tim visitasi akreditasi sedang meninjau lab IPA MTs HM.




Peninjauan Perpustakan MTs HM binaan Perpustakaan Kota Malang



Laboratorium Bahasa MTs HM



Laboratorium Computer


dipinggiran tapi masih dipercaya oleh UIN Maulana Malaik Irahim Malang sebagai tempat PPL
berbarengan dengan akreditasi



Madrasah yang nyaman (kondusif) untk belajar.

Dipercaya KarenaIslamnya
Dicari Karena Prestasinya



Para Asesor tiba di Kampus MTs Hidayatul Mubtadiin Tasikmadu didampingi oleh Kama dan Wakama MTs HM.

Selamat...!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar